Kamis, 08 Agustus 2019

UAS No. 4

A.    Apa hubungan E-BISNIS kerjasama antara Darmajaya dengan Bank BRI ?
Jawab :
Untuk sama-sama melakukan bisnis, Bank BRI mendapatkan Nasabah lalu Darmajaya Mendapat berbagai bantuan dari Bank BRI seperti beasiswa Dll
B.     Jelaskan Termasuk TIPE BISNIS apakah kerjasama kedua perusahaan in. Jelaskan ?
Jawab :
B2B, Bisnis To Bisnis. Kedua perusahaan ini sama-sama melakukan bisnisnya
C.     Uraikan dengan singkat PROSES BISNIS (Flowchart) yang dilakukan antara IIB DARMAJAYA dan Bank BRI?
Jawab :

FLOWCHART PROSES BISNIS IIB DARMAJAYA DAN BANK BRI

 


PENJELASAN FLOWCHART :

Mahasiwa melakukan pembayaran di dalam Bank BRI, Setelah itu Bank BRI membantu IIB Darmajaya untuk mengumpulkan seluruh Uang Pembayaran/Dana yang nantinya akan di setorkan ke bagian Keuangan Darmajaya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

UAS No. 4

A.      Apa hubungan E-BISNIS kerjasama antara Darmajaya dengan Bank BRI ? Jawab : Untuk sama-sama melakukan bisnis, Bank BRI mendapat...